Siswi Nur Hafizatun Nisa, Paskibra & SATAMLAS SMAN 16 Medan meraih Perunggu dan Juara 3 Madya

Salam SMA Negeri 16 Medan Berkarakter. Kegiatan Pengumuman kepada Bapak/ibu guru beserta siswa-siswi SMAN 16 Medan atas prestasi yang baru diraih. Selamat kepada : Nur Hafizatun Nisa Telah mendapatkan 2 Perunggu dalam ajang Seleksi Cabang Taekwondo Kota Medan under 52 Read More …

SMA Negeri 16 Medan Bagi Raport dengan Protokol Ketat

pada 23 Desember pengambilan rapot semester ganjil di sekolah SMAN16 Medan kelas X,XI,XII pembagian rapot dilaksanakan dengan protokol yang ketat dengan pemberian Hand sanitiZer, cek suhu. juga pembagian rapot dilaksanakan dengan tiga gelombang yang pertama jam pertama 10.00 sampai jam Read More …

Ujian Online Penilaian Akhir Semester Ganjil SMAN16 Medan

Kamis tanggal 02 Desember 2021 Ujian Penilaian Akhir Semester/PAS Ganjil Sma Negeri 16 Medan Tahun 2021/2022 yang dilaksanakan secara online Salah satu bentuk penilaian sumatif yang dilaksanakan pada akhir pembelajaran satu atau beberapa kompetensi dasar adalah penilaiana akhir semester(PAS).Pada PAS Read More …

Peringati Hari Guru SMAN16 Medan, Kepsek : Guru se-Indonesia Inginkan Pemimpin Sekolah Berpihak Kepada Murid

Kamis Tanggal 25 November 2021 Upacara Peringatan Hari Guru Nasional Tahunm Tahun 2021 dilaksanakan secara offline di lapangan sekolah SMA Negeri 16 Medan dengan petugas upacara adalah siswa siswi dari Ekstrakurikuler Paskibraka,upacara diikuti oleh segenap Bapak/Ibu Guru dan serta Siswa-siswi Read More …

SMAN 16 Medan Ikuti Asesmen

Asesmen (assessment) adalah upaya untuk mendapatkan data/informasi dari proses dan hasil pembelajaran untuk mengetahui seberapa baik kinerja mahasiswa, kelas/mata kuliah, atau program studi dibandingkan terhadap tujuan/kriteria/capaian pembelajaran tertentu. Setelah diperoleh hasil asesmen maka dilakukan proses penilaian. Penilaian (grading) adalah proses penyematan atribut atau Read More …

Vaksinasi Masal di SMA Negeri 16 Medan

Kamis,23 September 2021.SMAN 16 Medan telah melakasanakan Vaksinasi massal yang dalam pelaksanaannya bekerja sama dengan polsek Medan labuhan Acara vaksinasi massal ini di ikuti oleh seluruh siswa terutama siswa yang berada di kelas X,XI,Dan XII SMAN 16 Medan.Menurut Wakapolsek Medan Read More …

Agar Guru Profesional, SMAN 16 Medan Adakan Pelatihan Guru Workspace

Narasumber :  Supraba Ika Sari S.Pd.M.Pd, ( Kepala SMAN 14 Medan ) Melky Gunawan Harefa S.Pd, ( Guru SMAN 14 Medan ) Tujuan : agar guru mampu berkembang secara profesional, serta bekerja secara efisien dengan memanfaatkan Google Workspace untuk pembelajaran. Mengajar dengan interaktif dengan Read More …